Cianjur, Jawa Barat – Peristiwa gempabumi yang melanda Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, dan sekitarnya menyisakan duka mendalam bagi masyarakat Indonesia. Perlu adanya penanganan secara optimal terhadap peristiwa bencana gempa bumi Cianjur melalui pelibatan berbagai pihak termasuk didalamnya keterlibatan komunitas pengguna UAV/Drone. Ketersediaan informasi geospasial yang akurat akan memberikan keputusan yang tepat, efisien, efektif dan komunikatif dalam upaya penanganan darurat bencana gempabumi di wilayah Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, Sabtu (26/11).Direktur Pemetaan dan Evaluasi Risiko Bencana Badan Nasional Penanggulangan Bencana, Dr. Udrekh,...
25
Nov